Sabtu, 29 April 2017

cara menghitung kuat arus dengan EWB beserta gambar contohnya

Cara mengukur kuat arus adalah sebagai berikut.
  1. Amperemeter yang terdiri atas basikmeter ditambah shunt (ammeter).
  2. Avometer singkatan dari ampere, volt, ohmmeter. Bila chanel ditunjukkan pada huruf A, maka yang terukur oleh avometer adalah kuat arus.
  3. Untuk amperemeter yang ada di dalam kit listrik, bila plat yang dapat digeser menutupi huruf V, maka huruf A yang terlihat berfungsi sebagai ammeter.
Cara membaca skala pada amperemeter adalah sebagai berikut. Setelah amperemeter terpasang pada rangkaian dan saklar ditutup, maka arus listrik mengalir dan jarum amperemeter menunjuk angka tertentu sesuai dengan besar arus yang terukur. Misalnya amperemeter akan digunakan untuk mengukur kuat arus maksimum satu ampere, maka masing-masing ujung kabel dimasukkan ke angka nol dan satu.
Rumus yang di gunakan untuk menghitung kuat arus adalah
dengan
q = muatan listrik .............................. coulomb (C)

 = waktu ........................................... sekon (s)

I  = kuat arus ...................................... ampere (A)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar